profil negara indonesia

A. INDONESIA

 
adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang terletak di Asia Tenggara. Jumlah pulau yang dimiliki oleh Indonesia adalah sebanyak 17.508 pulau dengan keseluruhan luas wilayahnya adalah sebesar 1,904,569 km2. Pulau-pulau utama Indonesia adalah Pulau Sumatera, Pulau Kalimantan, Pulau Jawa, Pulau Sulawesi dan Pulau Papua. Sebagai Negara Kepulauan Terbesar di dunia, Indonesia juga merupakan salah satu negara yang memiliki garis pantai terpanjang di dunia.

Nama Lengkap : Republik Indonesia
Bentuk Pemerintahan : Republik Presidensil
Kepala Negara         : Presiden Joko Widodo, Wakil Presiden Jusuf Kalla (sejak 20 Oktober 2014)
Kepala Pemerintahan : Presiden Joko Widodo, Wakil Presiden Jusuf Kalla (sejak 20 Oktober 2014)
Ibu kota                 : Jakarta
Luas Wilayah         :  1.904.569 km2
Jumlah Penduduk         : 258.316.051 jiwa (2016)
Pertumbuhan Penduduk : 0,89%
Bahasa Resmi         : Bahasa Indonesia
Agama         : Islam 87.2%, Kristen 7%, Katolik 2.9%, Hindu 1.7%, agama lainnya 0.9% (Termasuk Buddha dan Kong Hu Cu), (estimasi tahun 2010)
Suku Bangsa : Jawa 40.1%, Sunda 15.5%, Melayu 3.7%, Batak 3.6%, Madura 3%, Betawi 2.9%, Minangkabau 2.7%, Bugis 2.7%, Banten 2%, Banjar 1.7%, Bali 1.7%, Aceh 1.4%, Dayak 1.4%, Sasak 1.3%, Tionghoa 1.2%, suku bangsa lainnya 15% (estimasi tahun 2010)
Mata Uang         : Rupiah
Hari Nasional         : 17 Agustus 1945
Lagu Kebangsaan         : Indonesia Raya
Kode Domain Internet : .id
Kode Telepon         : 62

Tidak ada komentar:

Posting Komentar