profil negara thailan

E. THAILAND

Thailand adalah sebuah negara Monarki Konstitusional yang terletak di Asia Tenggara. Dengan sistem pemerintahan Monarki Konstitusional tersebut, Kepala negara Thailand adalah seorang Raja dan Kepala Pemerintahannya adalah seorang Perdana Menteri. Luas wilayah Thailand adalah sebesar 513.120 km2 dengan jumlah penduduknya adalah sebanyak 68.200.824 jiwa. Mayoritas penduduk Thailand adalah etnis Thai dan beragama Buddha.

Nama Lengkap : Kerajaan Thailand (Kingdom of Thailand)
Bentuk Pemerintahan : Monarki Konstitusional
Kepala Negara : Raja WACHIRALONGKON Bodinthrathepphayawarangkun (sejak 1 Desember 2016)
Kepala Pemerintahan : Perdanan Menteri Interim Jenderal PRAYUT Chan-ocha (sejak 25 Agustus 2014)
Ibukota : Bangkok
Luas Wilayah : 513.120 km2
Jumlah Penduduk : 68.200.824 jiwa
Pertumbuhan Penduduk : 0,32%
Angka Kelahiran : 11,1 bayi per 1000 penduduk
Suku Bangsa/Etnis : Thai 97.5%, Myanmar 1.3%, lain-lain 1.1%
Bahasa Resmi : Bahasa Thai
Agama : Buddha 94.6%, Islam 4.3%, Kristen 1%, Lain-lain <0.1%,
Mata Uang : Baht
Hari Nasional : 5 Desember 1927 (Hari Lahir Raja PHUMIPHON (BHUMIBOL))
Lagu Kebangsaan : Phleng Chat Thai” (National Anthem of Thailand)
Kode Domain Internet : .th
Kode Telepon : 66
Pendapatan Per Kapita : USD. 16.800,-
Pendapatan Domestik Bruto Nominal : USD. 1,161 triliun
Lokasi  : Asia Tenggara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar